Kegiatan sosialisasi Upsus Pajale Kodim 0810/Nganjuk

Obsesinews.com,Nganjuk –  Rapat Koordinasi Peningkatan Produktifitas Dan Mutu Hasil Tanaman Pangan Kabupaten Nganjuk Tahun 2017 Bertujuan Guna Menjamin Ketahanan Pangan, Yang Digelar di Ruang Aula Kelurahan Begadung No 112 Kabupaten Nganjuk, Senin (30/1)
Hadir kegiatan tersebut Kodim 0810/ Nganjuk Yang diwakili Pasi Ter Kodim 0810/Nganjuk sebagai pendampingan Petani Secara langsung juga melibatkan 345 orang dpp, Kepala Dispertanak Kabupatan Nganjuk diwakili Ir Sri Widiastuti (sekertaris Dinas Pertanian) Kapolres Nganjuk diwakili Akp Alex Candra (Kasad Bimas Polres Nganjuk) Kepala Kejaksaan dan seluruh jajaran Danramil 0810/Nganjuk 01 sampai 20 serta Penyuluh dan Manteri Tani se-Kabupaten Nganjuk.

Dalam Sambutannya pembukaan Kodim 0810/Nganjuk Yang Disampaikan PasiTer Kodim Kapten Inf Yatno Mengatakan,””Sosialisasi ini penting untuk menguatkan kesadaran petani dan berbagai pihak lainnya tentang pentignya Peningkatan Peningkatan Produktifitas Produksi Jagung tahun 2017.

ā€Sosialisasi tentang Peningkatan Produktifitas Produksi bibit Jagung ini penting.Sebagai bentuk bekerja sama dalam upaya maksimalkan swasembada ketahanan pangan, apabila para petani ada permasalahan apa saja terkait permasalahan pertanian diharapkan jangan segan-segan untuk tanya, keluh kesah kepada Babinsa, Danramil di wilayah sehingga para petani bisa ada solusinya untuk menyelesaikan permasalahan yang dihadapi,ā€ jelasnya. 

Terpisah Dandim 0810/Nganjuk Letkol Arh Sei Suryono S.S.E menitipkan Pesan Yang dibacakan oleh Kapten Inf Yatno mengucapkan,”  banyak terimakasih kepada undangan yang hadir dalam acara ini, Dandim 0810/Nganjuk minta maaf tidak bisa Hadir karena ada acara yang gak bisa ditinggalkan, Kodim 0810/Nganjuk menyampaikan hasil rapat Kodam yang disampaikan oleh Menteri Pertanian yang intinya di tahun 2017 diharapkan hasil panen mengalami peningkatan yang luar biasa sesuai harapan.

ā€œbibit jagung yang telah di bantukan dan diterima Kelompok Tani tersebut, merupakan bibit yang kwalitas baik, dan diharapkan hasil panennya,ā€ kata PasiTer. 
Masih terkait pesan Dandim 0810/Nganjuk bahwa TNI hanya melaksanakan Pendampingan kalau teknis untuk TNI tidak tau karena hanya sifatnya mendampingi kelompok tani yang ada diwilayah dan jangan sungkan langsung saja menyampaikan segala keluhan tentang apa saja masalah pertanian tolong disampaikan kepada Babinsa yang berada diwilayah masing-masing.”pungkas Sambutan Dandim.
Kepala Dispertanak Kabupatan Nganjuk diwakili Ir Sri Widiastuti (Sekdin Pertanian) mengungkapkan,”pada tahun 2017 agar meningkatkan produktifitas bibit jagung sebagaimana yang telah kita capai dari tahun sebelumnya.

“para Poktan dianjurkan untuk menanam bibit jagung Hibrida Bisi 2 karena mayoritas di wilayah Nganjuk masih menanam bibit jagung biasa ,supaya betul-betul memilih benih yang baik sesuai dengan lahan supaya hasilnya maksimal dan tidak mengalami penurunan hasil panen ditahun 2017,ā€ ungkapnya. 
Lebih lanjut, dia menambahkan ā€œPara Kelompok Tani yang sudah mendapatkan bantuan bibit jagung sejumlah 310vorang atau pok tani dari 20 Kecamatan kecuali untuk Kecamatan Sawahan tidak mendapat bantuan bibit Jagung,diharapkan nanti hasilnya panen tetap dijual ke Bulog,ā€ pungkasnya .(ed’s0810/ks/red)